Aktivis ini Nilai Basit Cinda Potensial Jadi Walikota Pangkalpinang

Basitcinda

PANGKALPINANG–Suksesi politik Kota Pangkapinang kedepan mulai mendapat atensi dari kalangan masyarakat. Beredar di publik nama-nama tokoh yang berpotensi bertarung dalam Pilwako November 2024 mendatang.

Selain incumbent Maulan Aklil (molen), Saparudin (Udin), Dede Purnama, Heri Erfian juga terdapat tokoh muda Basit Sucipto (Basit Cinda).

Diantara nama tersebut, Basit Sucipto salahsatu tokoh yang dinilai punya peluang dalam bursa konstestasi Pilwako nanti. “Ditingkat grassroots nama Basit ini kian mengakar”, jelas aktivis reformasi, Muhammad Yusuf.

Menurutnya, Pangkalpinang sangat tepat dipimpin oleh tokoh muda yang visioner dan memiliki jaringan yang kuat. “Basit punya portofolio sebagai pengusaha selain sebagai aktivis organisasi kemasyarakatan”, terang tokoh pemuda Bangka Belitung ini.

Lebih lanjut dikatakannya Pangkalpinang sebagai kota jasa dan perdagangan, tentu membutuhkan figur pemimpin yg memiliki latar belakang pengusaha visioner, sehingga Basit lebih cocok jadi pemimpin Kota Pangkalpinang agar kedepan ibukota Provinsi Babel ini terus tumbuh berkembang pesat. “Minimal dia mampu mensejajarkan pertumbuhan ekonomi dengan kota kota lainnya”,ungkapnya. (G-01/foto:Getar)

Posted in

BERITA LAINNYA

Kampanye MAPAN di Penyamun Dipadati Warga

GETARBABEL.COM, BANGKA- Kurang dari 11 hari menuju pencoblosan, dukungan dari…

Dinilai Tak Mampu Jalankan Roda Pemerintahan, Fraksi Gerindra Usul PJ Bupati M Haris Diganti

GETARBABEL.COM, BANGKA– Fraksi Gerindra DPRD Bangka tidak dapat menerima, menyetujui…

8 Tempat Di Bangka ini Dilarang Merokok, Melanggar Sanksinya Berat

SUNGAILIAT–Sudah 9 Tahun Peraturan Daerah (Perda) Kawasan Tanpa Rokok No…

POPULER

HUKUM

mediaonlinenatal2024ok

IPTEK

PolitikUang-Copy

TEKNOLOGI