PAM Kampanye Akbar Pilkada Bangka 2024 Dipimpin Kapolres

IMG-20241124-WA0021

GETARBABEL.COM, BANGKA – Kepolisian Resor Bangka melakukan pengamanan Kampanye Akbar Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bangka Tahun 2024 di lapangan bola Desa Petaling kecamatan Mendo Barat Kabupaten Bangka. Sabtu (23/11/2024).

Pengamanan Kampanye tersebut langsung dipimpin oleh Kapolres Bangka AKBP Toni Sarjaka serta Kabag Ops polres Bangka, Kasat binmas, Kasi Propam, personel Polres Bangka dan Polsek jajaran.

Kapolres Bangka AKBP Toni Sarjaka, S.H., S.I.K., M.I.K., mengatakan kepada personel untuk menjaga ketertiban dan memposisikan ditempat tempat statregis guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas selama acara Kampanye akbar berlangsung.

“Kepada personel untuk kenjaga keamanan dan ketertiban serta memposisikan ditempat tempat yang strategis guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas selama acara berlangsung,” kata AKBP Toni Sarjaka.

Ditambahkannya, selama acara, kepada personel untuk selalu melaksanakan patroli di sekeliling lokasi acara.

“Nantinya kepada personel melaksanaan patroli dilakukan minimal 2 orang personel jangan sendiri sendiri,” ujarnya.

(Getarbabel.com/ Edw, Foto: IST/ Humas Polres Bangka)

Posted in

BERITA LAINNYA

Masyarakat Batu Beriga Demo Tolak Tambang Timah dan Cabut  IUP PT Timah Tbk.

GTARBABEL COM, PANGKALPINANG – Setelah sempat satu hari ditunggu-tunggu, akhirnya…

Purchasing Manager’s Index (PMI) Meningkat, Kinerja Industri Menggembirakan

“Kinerja industri cukup menggembirakan, ditunjukkan dengan Purchasing Manager’s Index (PMI)…

8 Pasangan Lansia Ikuti Sidang Isbat Nikah Difasilitasi Kemensos

DHARMASRAYA–Dalam rangka memperingati Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-27 tahun…

POPULER

HUKUM

mediaonlinenatal2024ok

IPTEK

PolitikUang-Copy

TEKNOLOGI