Hijaukan Lahan Eks Tambang, Polres Bangka Barat Tanam 1.000 Jambu Mente

IMG-20241117-WA0030_11zon

GETARBABEL.COM, BANGKA BARAT — Polres Bangka Barat melaksanakan kegiatan penanaman 1.000 bibit pohon Jambu Mente di lahsn eks tambang timah Desa Pait Jaya Kecamatan Mentok Kabupaten Bangka Barat, Jumat (15/11/2024).

Kegiatan ini bagian dari Ketahanan Bumi Serumpun Sebalai Dengan Penanaman Sejuta Pohon Polres Bangka Barat Polda Kep. Bangka Belitung yang bertujuan untuk melakukan penghijauan lahan kritis eks tambang timah.

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Bangka Barat dan dihadiri Wakapolres Bangka Barat, Kabag Ops Polres Bangka Barat, PJU Polres Bangka Barat, dan anggota Polres Bangka Barat.

Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK melalui Kasubsi PIDM Ipda Ardianis menyampaikan penanaman ini dilaksanakan di Desa Pait Jaya Kecamatan Mentok Kabupaten Bangka Barat.

“Dengan luas lahan sekitar 1,5 hektare yang ditanamkan bibit jambu mente sebanyak 1. 000 bibit,” katanya.

(Getarbabel.com/ Edw, Foto: IST/ Humas Polres Bangka Barat)

Posted in

BERITA LAINNYA

THR Cair Mulai H-10 Idulfitri

Tahun 2023 ini, seiring kembali dengan adanya penanganan COVID yang…

HUT ke-72 HKGB, Anggota Bhayangkari Gelar Olahraga, Lomba hingga Bentuk Panitia

GETARBABEL.COM, BANGKA — Dalam rangka HUT ke-72 Hari Kesatuan Gerak…

FKWB Gelar Aksi Bersih-Bersih Sampah di Tuatunu

GETARBABEL.COM, PANGKALPINANG — Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional…

POPULER

HUKUM

mediaonlinenatal2024ok

IPTEK

PolitikUang-Copy

TEKNOLOGI